Detail Destinasi

Cemoro Sewu

Wisata Cemoro Sewu menjadi salah satu destinasi wisata Megetan yang cukup favorit bagi wisatawan dari berbagai daerah. Cemoro Sewu terletak di Desa Ngancar, Kecamatan Plaosan, Magetan, Jawa Timur. Cemoro Sewu juga merupakan jalan menuju pintu pendakian Gunung Lawu. Memiliki ketinggian 1.820 mdpl. Maka jangan heran jika kawasan Cemoro Sewu terbilang sangatlah dingin dan sejuk dengan pemandangan indah dari puncak bukit.

List Destinasi Lain : Magetan