Detail Destinasi

Predator Fun Park

Predator Fun Park yang bermaskot buaya unyu merupakan taman hiburan dengan tema reptil yang berlokasi di Jalan Raya Tlekung 315, Kecamatan Junrejo, Batu. Tempat ini punya berbagai jenis wisata edukatif yang menarik buat anak. Mulai dari galeri buaya, croco train, waterboom, outbond, family fun house, hingga saung angklung.

List Destinasi Lain : Batu