
Detail Destinasi
Pantai Lorena
Ada beragam kuliner di Pantai Lorena yang dapat dinikmati pengunjung, seperti rujak Paciran dan es dawet siwalan yang tidak mudah ditemukan di tempat lain. Obyek wisata Pantai Lorena juga kerap menjadi tempat persinggahan atau istirahat masyarakat yang melintas, seperti perjalanan melewati Desa Paciran dan menuju Wisata Bahari Lamongan (WBL). Hal tersebut karena, letak pantai berada di pinggir Jalan Raya Paciran dan menghadap langsung ke lautan
